SM

Trik mengganti icon menu Explore

Senin, 23 Mei 2011

Apa kabar sahabat blogger...
Semoga baik - baik aja. Pada kesempatan kali ini saya ingin
berbagi sedikit pengetahuan tips n trik
"Mengganti icon pada Xplore".
Maksudnya icon
disini adalah icon -icon
submenu. Dari pada bingung, langsung saja kita mulai yuk...

Caranya :

  • Buka Xplore, lalu
    cari file Data.dta difolder E:/ atau C:/(tergantung dimana sobat menginstalnya). Lalu copy
    difolder lain.
  • Rename atau ganti Data.dta yang sudah dicopy tadi menjadi Data.zip. Lalu ekstrack semuanya
    kedalam satu folder kosong
    agar lebih mudah untuk
    mengeditnya.
  • Jika sudah di ekstrak, masukan gambar icon sobat ke dalam folder hasil extrakan data.dta tepat dibawah folder shadow dan rename menjadi icons_file.png dan replace.. setelah itu ekstrak
    kembali semua file menjadi file zip.
  • Jika sudah diekstrak, rename
    menjadi Data.dta. Lalu pindahkan ke folder E:/ atau C:/
    Explorer.
  • .Tutup Xplore sobat, lalu buka
    kembali.
    Lihat apa yang terjadi iconnya
    berubah kan...


Cukup segini dulu soalnnya
jempol saya sudah gak kuat buat ngetik...Hehehe
SEMOGA BERMANFAAT

Terima kasih sudah membaca Trik mengganti icon menu Explore dan sempatkan untuk membaca yang lainnya broth..
TEMPLATE DESIGN BY
m-template - by: bagas96

0 komentar:

copy smiley kode

Posting Komentar

#top I orange fress script kang bagas96 copyright 2011
Mobile Template 4 blogger.com